Mahasiswa STIESI Purwakarta Gelar Outing Class KSK Level 7: Eksplorasi Bisnis Syariah dari Koperasi hingga Wisata Modern

Purwakarta, 30 November 2025 – Dalam rangka memperdalam pemahaman mahasiswa tentang manajemen bisnis dan lembaga perbankan syariah, Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Syariah Indonesia (STIESI) Purwakarta menggelar kegiatan Outing Class Klinik Spesialisasi Kompetensi (KSK) Level 7. Kegiatan ini merupakan bagian dari Read More …